Harga lantai Kayu Permeter dan Jasa Pasang Termurah Se-indonesia

Harga Lantai Kayu – Sedang mencari material Lantai Kayu Solid dengan Harga Termurah? Anda berada di artikel yang tepat. Kami memiliki beberapa katalog lantai kayu solid dari Harga 100rb hingga 300rb. Tentunya dengan Garansi Produk

Produk yang kami sediakan, merupakan produk lantai berbahan kayu solid, yang diproses menggunakan mesin berteknologi dengan ukuran yang presisi, sehingga pemasangan dan hasil akhir menampilkan tampilan lantai yang sempurna.

Produk Lantai Kayu Solid yang kami sediakan, merupakan produk populer yang sudah banyak diaplikasikan diberbagai jenis bangunan, seperti Lapangan Olahraga, Area Ibadah, Hunian pribadi, Perkatoran, hingga Bangunan indoor dan Outdoor lainnya.

Kami-pun telah memiliki izin resmi dari badan usaha negara, dengan sertifikasi produk yang disetujui memiliki kualitas terbaik. Harga Lantai kayu di Rajawali parket, memiliki harga yang relatif lebih murah ketimbang dibeberapa pusat kayu lainnya.

Cek Cabang Rajawali Terdekat :

  • Jakarta
  • Bandung
  • Bali
  • Surabaya

Spesifikasi Produk Lantai Kayu

  • Memiliki Ukuran Standar dan Jumbo sesuai Kebutuhan
  • Terbuat dari Kayu Solid dengan Kayu berizin dengan Kualitas Terkontrol
  • Melakukan Banyak Pengecekan Produk sebelum di Sediakan
  • Ter-Sertifikasi dan Bergaransi Resmi

Katalog Harga Lantai Kayu Solid

Produk Lantai Kayu Jati Grade A,B,C

Produk Jati Grade A

ProdukUkuran Produk Harga Lantai PermeterHarga Kayu Perbatang
Parquet Jati 1,5 cm x 5cm x 20 cmRp 285,000,-/m2Rp 2,836,-/batang
Parquet Jati1,5 cm x 5cm x 25 cmRp 320,000,-/m2Rp 3,946,-/batang
Parquet Jati1,5 cm x 5cm x 30 cmRp 370,000,-/m2Rp 5,590,-/batang
Flooring Jati1,5 cm x 9 cm x 30 cmRp 685,000,-/m2Rp 23,434,-/batang
Mini Flooring jati1,2 cm x 7 cm x 30 cmRp 390,000,-/m2Rp 10,563,-/batang

Produk Jati Grade B

ProdukUkuran Produk Harga Lantai PermeterHarga Kayu Perbatang
Parquet Jati1,5cm x 5cm x 20 cmRp 240,000,-/m2Rp 2,354,-/batang
Parquet Jati1,5cm x 5cm x 25 cmRp 275,000,-/m2Rp 3,344,-/batang
Parquet Jati1,5cm x 5cm x 30 cmRp 310,000,-/m2Rp 4,551,-/batang
Flooring Jati1,5 cm x 9 cm x 30 cmRp 490,000,-/m2Rp 16,763,-/batang
Mini Flooring jati1,2 cm x 7 cm x 30 cmRp 340,000,-/m2Rp 9,208,-/batang

Produk Jati Grade C

ProdukUkuran Produk Harga Lantai PermeterHarga Kayu Perbatang
Parquet Jati1,2cm x 5cm x 20 cmRp 160,000,-/m2Rp 1,712,-/batang
Parquet Jati1,2cm x 5cm x 25 cmRp 175,000,-/m2Rp 2,341,-/batang
Parquet Jati1,2cm x 5cm x 30 cmRp 190,000,-/m2Rp 3,034,-/batang
Flooring Jati1,5 cm x 9 cm x 30 cmRp 395,000,-/m2Rp 13,513,-/batang
Mini Flooring jati1,2 cm x 7 cm x 30 cmRp 265,000,-/m2Rp 7,177,-/batang

Produk Lantai Kayu Merbau

ProdukUkuran Produk Harga Lantai PermeterHarga Kayu Perbatang
Flooring Merbau1,5 cm x 9 cm x 30 cmRp 475,000,-/m2Rp 16,250,-/batang
Lamparquet Merbau1 cm x 5 cm x 30 cmRp 200,000,-/m2Rp 3,194,-/batang
Flooring Merbau Jumbo1,5 cm x 12 cm x 30 cmRp 530,000,-/m2Rp 24,607,-/batang

Harga diatas Bisa saja berubah, untuk itu Tanya langsung kepada Admin atau Marketing yang teredia dibawah :

Pesan Via Whatsapp : 08126441967
Pesan Via Shoppe : shopee.co.id/rajawaliparquet

Produk Lantai Kayu Jati Grade A

Produk Lantai Kayu Jati Grade B

Produk Lantai Kayu Merbau

Spesifikasi Produk Kayu Jati

Kualitas Kayu Jati Grade A

Harga Lantai Kayu Jati Grade A Terbilang mahal diantara 2 Grade Lainnya, hal ini dikarenakan Kayu Jati grade A merupakan Bagian dari pohon Kayu Jati yang memiliki kualitas dan Tampilan Tertinggi diantara 2 Grade Jati.

Kualtias Kayu Jati Grade A terbilang tinggi, dikarenakan grade satu ini termasuk kayu kelas I pada keawetan dan kelas II dari Tingkat kerasnya. Tampilan Kayu Jati grade A pun terbilang Solid, dengan cokelat tua dan serat emas pada alurnya.

Lantai Kayu Jati Grade A-pun memiliki 3 Jenis produk lantai yang bisa dipilih. Antara lain, parquet, flooring, mini flooring. Diantara 3 Produk tersebut hanya berbeda dari Ukuran, dan Tebal produk.

Kelebihan Kayu Jati Grade A
  • Warna kayu 80% Warna Senada Coklat tua
  • Urat Kayu Dominan serat lurus dan serat Kembang,
  • Tidak Terdapat Mata Kayu Mati
  • Tingkat Presisi 96%
  • Tingkat kekeringan berkisar 8 -12% ( Persentase yang stabil untuk kondisi iklim Tropis )

Kualitas Kayu Jati Grade B

Harga lantai kayu Jati Grade B tergolong sedang diantara A dan C, dimana hanya dengan Rp 222.000,- Anda sudah menikmati lantai kayu ini dengan kapasitas ukuran 1 meter perkubik. Tentunya Harga yang ditawarkanpun lebih Murah ketimbang grade A sebelumnya

Kualitas Kayu Jati GRade A pun Terbilang sama atau mirip dengan Grade A, hanya saja tampilan kayu grade B memiliki paduan warna antara coklat muda dan tua. Sehingga tampilan lantai satu ini lebih menarik dan bergaya unik.

Kualitas Kayu Jati Grade C

Harga Lantai Kayu Jati Grade C merupakan produk alternatif yang bisa dipesan dengan harga yang relatif lebih ekonomis. Walaupun berada di grade terendah. Lantai kayu jati satu inipun masih bisa diunggulkan, dengan warna yang relatif lebih muda, dan cerah.

Penggunaakan Jati satu inipun masih unggul diaplikasikan untuk lantai hunian, ataupun lantai kamar tidur. Sebab, ion negatif didalamnya masih bisa dimanfaatkan untuk udara yang lebih sehat

Spesifikasi Produk Kayu Merbau Permeter

Kualitas Produk Kayu Merbau

Berbeda dengan Jati, lantai Kayu merbau hanya terdiri dari 1 grade saja, namun memiliki beberapa ukuran yang berbeda beda, dan tentunya setiap ukuran memiliki penamaan yang berbeda beda pula.

Untuk Produk Lantai Kayu Merbau hanya tersedia dalam Grade A saja, yang membedakan harga hanya dari ukuran saja, semakin besar ukurannya semakin tinggi pula harga yang kami jual.

Produk yang tersedia dari produk kayu Merbau permeter, yaitu Flooring, Mini Flooring, hingga Flooring Jumbo. Dimana ketiga tersebut, memiliki ukuran yang berbeda, dengan kayu solid yang sama.

Perbedaan ukuran tersebut biasanya dibedakan dalam proses pemasangan dan model pemasangannya. Tentunya dengan pembelian Produk kayu merbau permeter, akan berpengaruh dari segi biaya pemasangannya.

Baca Juga : Ketahui Produk, Kualitas hingga Hasil Pemasangan Kayu Merbau secara Lengkap

Harga lantai kayu merbaupun relatif lebih ekonomis dibanding beberapa pusat penjualan lainnya, hal ini tentunya dapat dimanfaatkan dengan memesan langsung untuk biaya yang lebih ekonomis.

Kualitas kayu merbau memiliki daya tahan yang bagus terhadap kondisi cuaca, sehingga lebih unggul digunakan untuk outdoor ketimbang kayu jati. Apalagi Kayu merbau tergolong kayu kelas awet I dan kuat kelas I

Asal Lantai Kayu Merbau
  • Produk Kayu Berasal dari daerah Papua
  • Memiliki serat kayu dominan Lurus
  • 90% Warna Kayu Coklat Kemerahan
  • Tidak terdapat mata mati

Perbandingan Lantai Kayu Jati dan Merbau

  • Apabila melihat Persentase secara nominal apabila di bandingkan dengan Parquet kayu jati, penggunaan Merbau Flooring lebih ekonomis 25% ketimbang produk Kayu Jati.
  • Dari segi kekuatan dan keawetan memiliki tingkat yang sama merupakan Golongan Kayu keras kela II dan Kela Awet Kelas I
  • Merbau Memiliki serat yang minimalis, sehingga lebih banyak di sukai oleh kaum muda. sementara Jati memiliki serat kayu yang bervariasi, mulai serat kembang, serat lurus, serat doreng, masuk untuk semua kalangan umur, karena dengan banyaknya variasi, tidak cepat bosan.
  • Harga Lantai Kayu Keduanya terbilang cukup berbeda. Dimana, kayu jati memiliki presentase harga yang lebih murah ketimbang kayu Merbau. Apalagi, kayu jati terbagi dari beberapa produk yang bervariasi.
  • stabilitas Kayu jati dan Merbau hampir sama, ( sama sama di oven dangan kadar air 8 -12% ) pemuaian yang terjadi akibat perubahan suhu sangat sedikit.

Untuk Anda yang menginginkan tampilan lantai indoor dengan Harga lantai motif kayu yang lebih Murah, Anda bisa menggunakan beberapa produk unggulan yang terbuat dari bahan sintetis, berikut beberapa produk pengganti kayu solid dengan Harga flooring yang lebih Murah.

1. Lantai Vinyl Motif Kayu

Lantai Vinyl sendiri merupakan lantai berbahan sintetis yang terbuat dari Polyvinyl chloride ( Bersifat Elastis ) Dimana produk satu ini diproduksi untuk menjadi pengganti Kayu Solid dengan Harga yang Lebih murah.

Lantai vinylpun bisa menjadi pengganti material keramik dan ubin, dengan kualitas yang Tahan terhadap rayap, tahan Air ( Tergantung Merk ) memiliki banyak motif, pemasangan yang mudah, hingga tekstur yang Elastis.

Namun, Lantai vinylpun memiliki kekurangan dibanding Kayu solid, dimana Lantai vinyl, lebih mudah tergores, tidak terlihat natural, dan serat hingga tekstur yang sperti bahan olahan. Namun, penggunaan Lantai vinyl mampu memotong Harga lantai kayu hingga 65% dari pada Kayu Solid.

2. Lantai Laminate Motif Kayu

Produk Lantai tempel motif berikutnya yang bisa Anda pesan dan pasang yakni Lantai Laminate/laminate flooring. Produk satu ini merupakan jenis lantai yang terbuat dari bahan sintetis dengan lapisan-lapisan berkualitas.

Dimana lantai laminate memiliki bentuk yang lebih padat, layaknya parket Kayu, bahkan Produk laminate dibuat dengan tambahan serbuk kayu solid, yang diproses dengan bahan-bahan lainnnya. Sehingga Lantai Tempel laminate, menjadi lantai kuat dan tahan lama.

Harga Lantai Kayu sintetis satu ini meawarkan Harga sedikit Mahal dari Vinyl, namun lebih ekonomis ketimbang Lantai Kayu Solid, sehingga bisa menjadi alternatif terbaik untuk tampilan dan serat yang lebih mirip.

Adapun beberapa produk kayu Solid lainnya, yang bisa digunakan. untuk Anda yang ingin menggunakan Produk Kayu Solid selain Lantai Kayu, klik link dibawah menurut katergorinya.

Lantai Kayu Outdoor : Info Pemesanan dan Produk ( Klik Disini )
Lambersering Kayu : Info Pemesanan dan Produk ( Klik Disini )
Papan Tangga Kayu : Info Pemesanan dan Produk ( Klik Disini )
Kisi-kisi Kayu Solid : Info Pemesanan dan Produk ( Klik Disini )

Pemesanan lewat Shoppe Hadir ( Klik ) untuk Informasi Toko dan Harga Permeter

Apa Keuntungan Pesan disiini?

Kami merupakan Perusahaan yang telah berdiri lama, dan tetap konsisten hingga kini dalam pekerjaan berbagai produk penutup lantai, Dinding, Plafon, baik untuk kebutuhan indoor ataupun outdoor. Sehingga pengalaman kami lebih dalam dan lebih banyak mengenai produk lantai kayu.

  • Menerima dan Menggunakan Produk dengan Kualitas Terbaik dengan Tahap Quality mesin dan Non mesin
  • Memiliki Jenis Kayu Tingkat kelas I-III seperti Jati, Merbau, Ulin, sonokeling dengan Kualitas Kayu Terbaik
  • Jasa Pemasangan yang sudah Terlatih dan Berpengalaman sejak 2003 yang kompoten, terbuka, jujur, dan Kerja Keras
  • Terdapat berbagai cabang diantaranya, Bandung, Jakarta, Surabaya, hingga Denpasar
  • Telah melakukan lebih dari 1999 pemasangan dan Projek berbagai Bangunan
  • Menyediakan Berbagai produk interior dan eksterior yang lengkap
  • BERGARANSI

Segera Pesan dan Pasang dengan Garansi Resmi hingga Harga Termurah

Tinggalkan Komentar

Scroll to Top